FKSS Kelurahan Panjang Baru membagikan Tong Sampah Organik dan An Organik

Jumat, (18/03/2022).FKSS kelurahan Panjang Baru mengadakan Sosialisasi Kesehatan Masyarakat dengan memberikan bantuan berupa tong sampah organik dan An organik sebanyak 20 buah kepada KB/SPS/PAUD/TK/SD di lingkungan kelurahan Panjang Baru sekaligus mengadakan Sosialisasi PHBS bekerjasama dengan Puskesmas Kusuma Bangsa kepada masyarakat umum.